Contoh Soal UTBK SAINTEK beserta jawabannya kini banyak dicari oleh para siswa yang akan menghadapi ujian UTBK SAINTEK. Contoh soal UTBK SAINTEK berbeda dengan contoh soal UTBK SOSHUM. Contoh soal UTBK SAINTEK 2022 atau contoh soal UTBK SBMPTN SAINTEK 2022 berfokus pada materi di bidang Matematika, Kimia, Fisika, dan Biologi. Inilah beberapa contoh soal UTBK SAINTEK 2022 dan pembahasannya.
Contoh Soal UTBK SAINTEK Matematika Beserta Pembahasannya
- Diketahui sistem persamaan
2cos p +sin q =3
2sin p +cos q =2
maka nilai tan (p+q) =….
- 0
- 12
- 122
- 123
- 1
Jawaban: e
Pembahasan
2cos p +sin q =3
2cos p +sin q 2=32
2p+22cos p sin q +q =3 … (1)
2sin p +cos q =2
2sin p +cos q 2=22
2p +22sin p cos q +q =2 … (2)
Jumlahkan persamaan (1) dan (2)
2p+22cos p sin q +q =3
2p +22sin p cos q +q =2 +
2+22sin p cos q +cos p sin q +1=5
sin p cos q +cos p sin q =22
sin p+q=22
p+q=45°
Sehingga tan p+q=tan 45°=1 .
- Diketahui grafik sebuah fungsi y=x2 pada bidang-xy. Jarak minimum antara titik 0, 4 pada ordinat y dengan grafik fungsi tersebut adalah …
- 22
- 72
- 102
- 152
- 212
Jawaban: d
Pembahasan
Gradien garis singgung kurva y=x2 pada x1, y1:
m=y’x1=2×1
Jadi gradien garis normalnya =-12×1
Persamaan garis normalnya:
y-y1=m(x-x1)
y-y1=-12x1x-x1
y=-x2x1+12+y1
0, 4→4=-02×1+12+y1y1=4-12=72
y=7272=x2x1=72=142
d=0-1422+4-722=144+14=154=152
Contoh Soal UTBK SAINTEK Fisika Beserta Pembahasannya
- Massa molekul gas Oksigen 16 kali lebih besar dari molekul gas Hidrogen. Pada temperatur ruang, perbandingan kecepatan rms (vrms) antarmolekul Oksigen dan Hidrogen adalah ….
- 16
- 4
- 1
- 1/4
- 1/16
Jawaban : D
Pembahasan
Diketahui: massa gas Oksigen = mo2 = 16; massa gas Hidrogen= mH2 = 1.
Ditanyakan: vrms(02): ?
= 16; massa
Jawab:
- Isolator adalah bahan yang tidak bisa mengantar kan arus listrik.
SEBAB
Isolator memiliki resistivitas yang sangat besar.
- Benar-benar berhubungan
- Benar-benar tidak berhubungan
- Benar Salah
- Salah benar
- Salah-salah
Jawaban : A
Pembahasan
Isolator memiliki angka resistivitas yang sangat besar sehingga ia tidak bisa menghantarkan arus listrik.
Contoh Soal UTBK SAINTEK KIMIA Beserta Pembahasannya
(Stoikiometri)
- Sejumlah 8,8 gram gas propana dibakar dengan 48,0 gram oksigen. Jumlah molekul H2O yang terbentuk adalah….(Ar C=12, Ar O=16, Ar H=1)
- 2,31 x 1023
- 4,81 x 1023
- 4,12 x 1022
- 4,22 x 1023
- 8,21 x 1021
Jawaban: B
Pembahasan :
Diketahui :
Massa C3H8 = 8,8 gram
Massa O2 = 48,0 gram
Reaksi : C3H8 + 5O2 → 3CO2 + 4H2O
Mencari mol C3H8 :
Mol C3H8 = massa C3H8 mol C3H8 = 8,844=0,2 mol
Mencari mol O2 :
Mol O2 = massa O2 mol O2 = 48,032=1,5 mol
Karena diketahui 2 mol pereaksi, maka cari pereaksi pembatasnya :
C3H8 → mol koefesien = 0,21=0,2
O2 → mol koefesien = 1,55=0,3
Nilai C3H8 < O2 , maka C3H8 merupakan reaksi pembatasnya.
Mencari mol H2O ( perbandingan koefisien) :
Mol H2O = 41 x mol C3H8
Mol H2O = 4 x 0,2 mol = 0,8 mol
Mencari jumlah molekul :
∑molekul H2O = mol Mol H2O x 6,02 x 1023
∑molekul H2O = 0,8 mol x 6,02 x 1023
∑molekul H2O = 4,816 x 1023
(Stoikiometri)
- Dua buah tabung dihubungkan seperti gambar diatas. Jika tekanan total tabung 1 dan 2 setelah kran dibuka 75,25 atm dan semua gas merupakan gas ideal, maka tekanan total mula-mula tabung 1 adalah….
- 113,6 atm
- 75,12 atm
- 105,11 atm
- 84,32 atm
- 76,55 atm
Jawaban: A
Pembahasan :
Dik. Ptot = 75.25 atm
Persamaan Gas Ideal: PV = nRT
P2 = nRT : V
P2 = (3 mol × 0.082 L atm/ K.mol × 300 K) : 2 L
P2 = 36.9 atm
Ptot = (P1 + P2) : 2
P1 = [(Ptot× 2) – P2]
P1 = [(75,25 × 2) – 36.9]
P1 = 113,6 atm
Contoh Soal UTBK SAINTEK BIOLOGI Beserta Pembahasannya
Struktur dan Fungsi Jaringan pada Hewan
- Suatu jaringan memiliki karakteristik sebagai berikut: tersusun atas struktur sel dan matriks ekstraseluler, dan memiliki matriks seluler dalam jumlah banyak. Berikut ini yang bukan fungsi dari jaringan yang dimaksud adalah…
- Sekresi zat yang tidak berguna
- Penyokong jaringan lainnya
- Penopang jaringan lainnya
- Pelindung organ dalam tubuh
- Membentuk struktur tubuh
Jawaban: A
Pembahasan
Jaringan ikat adalah jaringan yang tersusun atas sel dan matriks ekstraseluler. Jaringan ini berfungsi sebagai penguat tubuh, melindungi tubuh dan membentuk struktur tubuh. Contoh jaringan ikat adalah jaringan tulang, jaringan darah.
Sistem pada Manusia
2. Pernyataan berikut ini yang tepat dan benar adalah…
- Pada orang yang berpuasa, poduksi urin akan menurun agar tidak terjadi dehidrasi
- Menurunnya hormon insulin akan membuat produksi ATP meningkat
- Meningkatnya hormon kortisol dalam tubuh akan menyebabkan viskositas darah menurun
- Urin orang normal mengandung protein dan glukosa
- Hormon vasopresin memiliki fungsi untuk menekan produksi urin seperti fungsi dari hormon glukagon
Jawaban: A
Pembahasan
Pada orang berpuasa produksi urin cenderung lebih sedikit. Produksi urin tersebut dipengaruhi oleh hormon ADH yang berperan dalam reabsorbsi air. Insulin merupakan hormon yang berperan mengubah glukosa menjadi glikogen. Jika produksi insulin menurun, maka ATP yang dihasilkan juga berkurang. Hormon kortisol berperan dalam menguraikan lemak dan protein dalam tubuh menjadi glukosa. Jika kortisol meningkat, maka darah menjadi lebih pekat, sehingga tekanan darah naik.
Itulah beberapa contoh soal UTBK SAINTEK beserta jawabannya. Bagi kamu yang ingin belajar lebih untuk persiapan tes UTBK atau ingin mengikuti tryout UTBK SAINTEK 2022 Gratis bisa join Member POSI ya.
- Contoh Soal UTBK SOSHUM Beserta Jawabannya
- Contoh Soal AKM SMP Numerasi dan Literasi Beserta Jawabannya
- Contoh Soal AKM SMA Numerasi dan Literasi Beserta Jawabannya
- Contoh Soal AKM 2022 Beserta Jawabannya
- Apa Itu AKM Dalam Pendidikan? Yuk Simak Penjelasan Lengkap Berikut Ini
- Manfaat Mengikuti Olimpiade Sains Nasional
- Bagaimana Cara Menjadi Juara KSN? Inilah 5 Rahasianya!
- Apakah Sertifikat Peserta Berguna untuk SNMPTN?
- 7 Cara Mendapatkan Beasiswa Kuliah
- Jurusan IPS Bisa Masuk Fakultas Apa Saja ? Cek Disini !
- Jurusan IPS Bisa Masuk Fakultas Apa Saja ? Cek Disini !
- Inilah Rekomendasi Buku Kimia Terbaik
- Inilah Rekomendasi Buku IPS Terbaik
- Inilah Rekomendasi Buku IPA Terbaik
- Inilah Rekomendasi Buku Matematika Terbaik